Thursday 1 October 2015

LAPORAN PRAKTIKUM PENGAWETAN SERANGGA DAN GULMA





 keyword :
 halaman judul laporan praktikum pengawetan serangga dan gulma disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah pengendalian hama penyakit dan gulma dosen pengampu ir adri haris sasongko oleh awludin afadh h nim 2012-41-007 program studi agroteknologi fakultas pertanian universitas muria kudus 2014 page 2 of 31 2 kata pengantar puji syukur kita panjatkan ke hadirat allah yang maha pemberi rahmat karena atas kehendak-nya kami dapat menyelesaikan laporan praktikum pengawetan serangga dan gulma guna memenuhi tugas mata kuliah pengendalian hama penyakit dan gulma laporan praktikum ini tersusun oleh bantuan dari berbagai pihak tidak lupa kami ucapkan terima kasih kepada 1 ir adri haris sasongko selaku dosen pengampu mata kuliah pertanian organik 2 teman-teman yang telah banyak memberi masukan serta saran-saran yang membangun 3 semua pihak yang telah membantu hingga selesainya laporan praktikum mata kuliah ini dengan segala kemampuan yang ada penyusun berusaha semaksimal mungkin untuk dapat menyusun laporan praktikum ini dengan sebaik-baiknya namun bila ada kekurangan semata-mata hanyalah karena keterbatasan pengetahuan penyusun untuk itulah segala saran dan masukan dari berbagai pihak sangat kami harapkan akhirnya penyusun mengharap agar laporan praktikum ini dapat memberikan manfaat bagi pembaca khusunya dan masyarakat pada umumnya kudus 29 juni 2014 penyusun page 3 of 31 3 daftar isi halaman judul i kata pengantar ii daftar isi iii i pendahuluan 1 1.1 latar belakang 1 1.2 tujuan 1 ii tinjauan pustaka 2 2.1 serangga 2 2.2 gulma 2 2.3 pengawetan 2 iii metodologi 3 3.1 waktu dan tempat 3 3.2 alat dan bahan 3 3.3 cara kerja 4 iv hasil dan pembahasan 6 4.1 serangga 6 1 belalang hijau 6 2 kecoa 7 3 laba-laba 8 4 biston betularia 10 5 semut 10 6 kumbang koksi 13 7 jangkrik 14 4.2 gulma 15 1 alang-alang 15 2 enceng gondok 16 3 teki 17 4 aur-aur 18 5 bayam duri 19 v kesimpulan 21 5.1 kesimpulan 21 5.2 saran 21 daftar pustaka 22 lampiran 1 23 page 4 of 31 4 page 5 of 31 5 i pendahuluan i.1 latar belakang serangga merupakan organisme yang sangat melimpah keberadaannya dan mampu hidup baik di darat maupun di air serangga insect termasuk kelompok utama dari hewan beruas arthropoda yang bertungkai enam tiga pasang serngga juga disebut sebagai hexopoda berkaki enam pada dasarnya tumbuhanan dibagi menjadi dua yaitu tumbuhan yang dibudidayakan oleh manusia atau sengaja ditanam dan tumbuhan yang merugikan atau tidak dikehendaki pertumbuhannya gulma gulma merupakan tumbuhan yang belum diketahui manfaatnya sehingga banyak petani menganggap bahwa ia mempunyai nilai negative yang lebih besar dari pada nilai ekonomisnya i.2 tujuan 1 untuk mengidentifikasi serangga dan mengetahui cara pengawetannya 2 untuk mengidentifikasi gulma dan mengetahui cara pengawetannya page 6 of 31 6 ii tinjauan pustaka 2.1 serangga menurut z.p metcalf serangga terdiri dari 1.500.000 spesies tetapi gossard menaksir ada 2.500.000-10.000.000 spesies serangga menurut anoni 2008 serangga termasuk golongan serangga bersegmen antropoda yang mempunyai tiga bagian pokok tubuh yaitu kepala dada dan perut berkaki enam dan sebagian besar bersayap serangga dapat ditemukan dimana-mana sehingga semakin banyak tempat dengan berbagai kondisi ekosistem tempat kita mengumpulkan serangga maka akan diperoleh sejumlah serangga dengan jenis dan bentuk yang beragam tiap serangga memiliki masa aktif sendiri-sendiri sehingga berbeda antar satu jenis serangga dengan serangga lainnya jumar 2000 2.2 gulma gulma ialah tanaman yang tumbuhnya tidak diinginkan gulma di suatu tempat mungkin berguna sebagai bahan pangan makanan ternak atau sebagai bahan obat-obatan dengan demikian suatu spesies tumbuhan tidak dapat diklasifikasikan sebagai gulma pada semua kondisi namun demikian banyak juga tumbuhan diklasifikasikan sebagai gulma dimanapun gulma itu berada karena gulma tersebut umum tumbuh secara teratur pada lahan tanaman budidaya sebayang 2005 2.3 pengawetan bagi mahasiswa khususnya fakultas pertanian mempelajari tumbuhan dan hewan dalam hubungannya dengan lingkungan sekitar adalah penting untuk mengenal hakekat hidup serta dalam kehidupan tersebut sangat diperlukan suatu cara atau metode pengawetan tumbuhan dan hewan sangat diperlukan terutama untuk memenuhi kebutuhan pada masa yang akan dating dalam membantu perkembangan ilmu awetan rangka dan anatomi tumbuhan maupun hewan sering diperlukan sebagai alat peraga dalam kegiatan belajar mengajar adanya awetan yang dibuat sendiri sangat membantu pengadaan alat peraga dan koleksi tanpa adanya pengawetan yang baik tumbuhan dan hewan yang ditemukan dan dikoleksi maka akan mengalami kerusakan misalnya pengerutan atau pembusukan ratna 2013 page 7 of 31 7 iii metodologi 3.1 waktu dan tempat praktikum serangga dilaksanakan pada tanggal 21 juni 2014 sedangkan gulma tanggal 25 juni 2014 tempat pelaksanaan praktikum serangga maupun gulma di laboratorium fakultas pertanian universitas muria kudus 3.2 alat dan bahan a alat serangga gulma gabus botol aqua 5 jarum pentul dan jarum suntik kertas solasi dan solatip solasi kertas dan label lem toples kapas mika pinset b bahan serangga gulma alkohol 70 alkohol 70 herbarium air formalin formalin serangga asam absitat sedikit gulma page 20 of 31 20 6 kumbang koksi kumbang koksi adalah salah satu hewan yang dikenali karena penampilannya yang bundar kecil dan punggungnya yang berwarna-warni serta pada beberapa jenis berbintik-bintik serangga ini dikenal sebagai sahabat petani karena beberapa anggotanya memangsa serangga-serangga hama seperti kutu daun walaupun demikian ada beberapa spesies koksi yang juga memakan daun sehingga menjadi hama tanaman mayoritas dari srangga ini adalah karnivora yang memakan hewan-hewan kecil penghisap tanaman semisal kutu daun bila merasa terancam bahaya ia akan berpura-pura mati dengan cara membalikkan tubuhnya dan menarik kakinya ke dalam sebagai mekanisme perlindungan lebih lanjut ia akan mengeluarkan cairan berwarna kuning dari persendian kakinya kepik sebagai anggota dari ordo coleoptera kumbang mengalami metamorfosis sempurna telur larva kepompong dan dewasa ciri-ciri o tubuhnya berbentuk nyaris bundar dengan sepasang sayap keras di punggungnya sayap keras yang berwarna-warni itu sebenarnya adalah sayap elitra atau sayap depannya o sayap belakangnya berwarna transparan dan biasanya dilipat di bawah sayap depan jika sedang tidak dipakai o kumbang koksi memiliki kaki yang pendek serta kepala yang terlihat membungkuk ke bawah o di kakinya terdapat rambut-rambut halus berukuran mikroskopis hanya bisa dilihat dengan mikroskop yang ujungnya seperti sendok o bentuk mulutnya penusuk dan penghisap page 21 of 31 21 o di kepalanya terdapat sepasang rahang bawah mandibula untuk membantunya memegang mangsa saat makan klasifikasi kumbang koksi kerajaan animalia famili coccinellidae filum arthropoda subfaimili chilocorinae coccidulinae coccinellinae epilachninae scymininae sticholotidinae kelas insekta ordo coleoptera 7 jangkrik jangkrik adalah serangga yang berkerabat dekat dengan belalang ia termasuk omnivorajangkrik merupakan jenis insekta yang dan hidup di semak-semak rerumputan pekaranagan ia termasuk dalam serangga lompat jangkrik banyak ditemukan di daerah yang kering bersuhu 20-300c dan kelembapan 65-80 jangkrik hidup menggerombol dan bersembunyi dalam lipatan-lipatan daun kering atau bongkahan tanah ciri-ciri o memiliki tubuh rata dan antena panjang o mengeluarkan bunyi nyaring yang berasal dari gesekan kedua sayap luarnya o warna bulu kekuningan sampai hitam o berkembangbiak dengan cara bertelur dan telur dibenamkan dalam tanah klasifikasi jangkrik kerajaan animalia subordo ensifera filum arthropoda superfamili gryllinae kelas insekta famili gryllidae page 22 of 31 22 ordo orthoptera genus glyllids spesies gryllus mitratus 4.2 gulma 1 alang-alang alang-alang adalah jenis rumput berdaun tajam yang kerap menjadi gulma di lahan pertanian gulma ini dapat berkembangbiak dengan cepat melalui biji yang terbawa oleh angin atau melalui rimpangnya yang lekas menembus ke dalam tanah yang gembur penyebaran alang-alang mulai dari india asia eropa afrika dan amerika ciri-ciri o batang pendek menjular naik ke atas tanah dan berbunga o tinggi alang-alang 0 2-1 5 m o ujung tunas runcing tajam serupa dengan duri klasifikasi alang-alang imperata cylindrica kerajaan plantae tumbuhan divisi magnoliophyta tumbuhan berbunga kelas liliopsida berkeping satu ordo poales famili poaceae genus imperata spesies i cylindrical habitat tanaman padi lokasi gondangmanis-bae-kudus page 23 of 31 23 tanggal 18 juni 2014 page 29 of 31 29 v kesimpulan 5.1 kesimpulan 5.2 saran page 30 of 31 30 daftar pustaka aripin nuzulul identifikasi serangga belalang hijau atractomorpha crenulata http nuzulularipin.blogspot.com 2012 06 normal-0-false-false-false- en-us-x-none.html 25 juni 2014 hanna qolamul entomologi serangga cara koleksi serangga http planthospital.blogspot.com 2013 10 entomologi-serangga-cara- koleksi.html 25 juni 2014 indriani dzikriani adaptasi morfologi pada serangga http dzikrinauyye.blogspot.com 25 juni 2014 memory kecoa http diqy-memory.blogspot.com 2009 09 kecoa.html zona pengertian gulma http zonabawah.blogspot.com 2011 09 pengertian- gulma.html 25 juni 2014 wahyu ratna laporan pengawetan laba-laba http wahyunitaratna.wordpress.com 2013 05 30 laporan-pengawetan-laba-laba 29 juni 2014 makray eucheuma spinosum eichornia crasspies azolla pinnata chara vragilis file d makray 27s 20blog.htm 25 juni 2014 page 31 of 31 31 lampiran 1 gambar 1 berbagai macam serangga yang telah diawetkan gambar 2 berbagai macam gulma yang telah diawetkan 31 of 31 serangga-gulma.docx

No comments:

Post a Comment